Tutorial Integrasi Woowandroid X Kirim.Email 0 0

Last updated on Dec 04, 2021 02:20 in Woowa Android
Posted ByRasyid

1. Menuju ke aplikasi.kirim.email
2. Pilih menu 'Forms'


3. Anda dapat membuat form baru atau dapat memilih form yang sudah tersedia


4. Ke menu 'Actions' pada form yang akan anda pakai kemudian klik edit maka anda akan diarahkan ke halaman editor form nya


5. Atur form sesuai dengan keinginan anda, yang paling penting adalah pastikan anda membuat kolom nomor whatsapp di form anda


6. Pilih tab HTML kemudian copy kode nya



7. Pergi ke halaman admin wordpress anda >> pilih halaman yang akan di edit atau buat halaman baru >> sisipkan kode HTML yang sudah anda copy tadi
8. Copy url halaman yang mengandung form dari kirim.email


9. Kembali ke admin wordpress anda >> pilih menu 'Woowa Premium' >> pilih submenu 'Custom Form', kemudian pilih device yang akan mengirim lalu klik 'add custom form'


10. Tulis judul custom form nya (sesuai kemauan anda) lalu klik 'Add Form'


11. Nyalakan custom form yang barusan anda buat


12. Paste url halaman yang mengandung form kirim.email tadi pada kolom 'scan form by URL' lalu klik scan


13. Copy form id hasil scan dan paste kan di kolom form id pada template
14. Copy name dari kolom nomor whatsapp (contoh pada gambar : {subscriber_field_values_5629})


15. Atur template pesan whatsapp yang akan dikirimkan sesuai dengan keinginan anda


*anda juga dapat mengatur untuk mengirimkan template pesan whatsapp sebagai notifikasi kepada seller

Video
** The time is base on Asia/Jakarta timezone