Detail menu Ticket 0 0

Last updated on Dec 11, 2022 18:31 in Woowa Eco
Posted ByUsman Rubiantoro

Menu ticket pada menu ini terdapat beberapa bantuan, antara lain penjelasan mengenai produk knowledge woowa dan juga anda bisa mereport isue yang sedang di alami agar bisa di cek langsung oleh tim teknis.



Di ticket ada 3 menu utama, pertama di bagian atas ada menu artikel penjelan dan tutorial cara penggunaan semua produk woowa antara lain Woowa CRM, Woowa Eco dan Woowa Android.



Pertama ada menu Home, di sini anda dapat menanyakan mengenai woowanya nanti akan muncul jawaban berupa artikel penjelasan dan tutorial.



Berikut tampilan menu Woowa Crm di sini ada berupa penjelasan mengenai cara order, pengenalan setiap fitur sampai cara integrasi Woowa Crm nya.



Lanjut tampilan menu Woowa Eco di sini ada berupa penjelasan mengenai cara order, pengenalan setiap fitur sampai cara integrasi Woowa Eco nya.



Dan yang terakhir tampilan menu Woowa Android di sini ada berupa penjelasan mengenai cara order, pengenalan setiap fitur sampai cara integrasi Woowa Android nya.



Lanjut di kanannya ada menu kedua yaitu untuk Open Ticket yang mana fungsinya untuk buat ticket baru, untuk laporan mengenai isue yang sedang di alami agar bisa dapat segera di cek oleh tim teknis. Di sampingnya ada My Menu yang mana fungsinya untuk cek hasil laporan ticket yang telah di buat dan juga mengenai detail akun.



Berikut tampilan menu Open Ticket yang mana di sini anda dapat menulis laporan isuenya dengan format yang telah di sediakan, pertama ada subjek berupa headline isuenya, Priority berupa level iseu nya yang mana ada Low, Medium, High, Urgent, lalu ada ticket Category berupa produk apa yang di pakai ataupun bisa biling (isue pembayaran), dan terakhir di bagian bawah ada ticket body yang mana harus di isi mengenai detail penjelesan isuenya.



Lanjut menu ke tiga ada My Menu yang mana fungsinya untuk cek hasil laporan ticket yang telah di buat dan juga mengenai detail akun. di sini tampilan dashboardnya yang mengenai info status ticket yg telah di buat.



Di menu baris keduanya ada Active Tickets yang berisikan info detail ticket yang telah di buat dengan status masih aktif atau belum solved.



Lanjut di menu baris ketiganya ada Closed Tickets yang berisikan info detail ticket yang telah di buat dengan status closed atau sudah di tutup dengan kata lain solved (terselesaikan)



Lanjut di menu baris ke empatya ada Profile akun ticket woowa yang telah kita buat, yang mana ada Nama, Email, Join Date (tanggal join), Timecone (zona waktu).


Terakhir ada menu Change Password yang mana fungsinya untuk mangganti password akun woowa yang telah kita buat.







** The time is base on Asia/Jakarta timezone